Ungkapan Hati Seorang Secret Admirer dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia

picture: google

Sebenarnya menjadi seorang secret admirer (pengagum rahasia) adalah bukan hal yang mengenakan. Mencintai seseorang tanpa orang tersebut memahami perasaan kita, sakit rasanya. Tapi mau bagaimana lagi, keberanian untuk mengungkapkan perasaan tidak ada, yang muncul adalah cinta yang cukup ada di dalam hati saja. Menurut analisa.... (ciieehh gaya banget ya ngomongnya), yang menyebabkan seseorang menjadi secret admirer adalah karena orang yang dikagumi atau dicintai bisa jadi sudah memiliki pujaan hati ataupun juga seorang secret admire menganggap bahwa orang yang dikaguminya berbeda level, mungkin lebih pintar, mungkin lebih menarik sehingga seorang secret admire menganggap pujaannya tidak mungkin akan membalas cintanya. 

Idealnya sih kalau kita mencintai seseorang tetap harus diperjuangkan sehingga tidak ada lagi yang membuat penasaran dalam hidup. Modalnya cukup percaya diri dan keberanian. Jika kamu mulai ada perasaan suka dengan seseorang, katakanlah.... Masalah mau ditolak, atau dihindari itu urusan belakangan, hehehheee..... (bagi yang sudah dewasa ya....)

Biasanya seorang secret admirer mendadak menjadi puitis, kalimat-kalimat yang ditulis menjadi begitu indah ketika dibaca dan begitu menyedihkan ketika dihayati. Itulah kekuatan cinta. Seperti memberi energi yang kuat kepada pemiliknya. Baiklah, berikut adalah Ungkapan Hati Seorang Secret Admirer dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia. 

1. I am a stalker and I am your secret admirer.
    (Aku adalah seorang pemuja dan aku adalah pengagum rahasiamu.)

2. No words can fully describe all my feelings to you. I admire you.
    (Tidak ada kata yang dapat menggambarkan dengan utuh semua perasaanku
     padamu. Aku mengagumimu.)

3. I have so much words to say about this love but you are too far from my heart.
    (Banyak sekali kata untuk mengungkapkan tentang cinta ini tapi kamu terlalu
     jauh dari hatiku.)

4. I'm your secret admirer. I love you.
    (Aku pengagum rahasiamu. Aku mencintaimu.)

5. You never see me, you never feel me in your heart , but I will always love 
     secretly from here.
    (Kamu tidak pernah melihatku, kamu tidak pernah merasakan diriku di
     hatimu, tetapi aku akan selalu mencintaimu secara diam-diam disini.)

6. This feeling never go out from my heart. I don't know why but I feel happy
    when remember it.
    (Perasaan ini tidak pernah mau pergi dari hatiku. Aku tidak tahu
     mengapa tetapi aku merasa bahagia ketika mengingatnya.)

7. You always be mine, even you don't want me.
    (Kamu selalu menjadi milikku walaupun kamu tidak pernah menginginkanku.)

8. I miss someone who isn't mine to miss.
    (Aku merindukan seseorang yang bukan hakku untuk merindukannya.)

9. I just want you to know that I love you.
    (Aku hanya ingin kamu tahu bahwa aku mencintaimu.)

10. When I walk into a room that full of people, I always look for you first.
      (Ketika aku berjalan ke sebuah ruangan yang penuh dengan orang-orang, aku
       selalu mencarimu terlebih dahulu.)

11. The secret of happiness is to admire without desiring.
      (Rahasia kebahagiaan adalah mengagumi tanpa menginginkan.)

12. One day I hope you know my feelings but I am not sure that it will 
      happy ending.
      (Suatu hari aku berharap kamu tahu perasaanku tetapi aku tidak yakin bahwa
      itu akan berakhir bahagia.)

13. May be I am the only one who always love you. I always see you
      and you never see me. Please always smile for this life, because it is too short 
      to be sad.
     (Mungkin aku adalah satu-satunya orang yang selalu mencintaimu. Aku
      selalu melihatmu dan kamu tidak pernah melihatku. Ku mohon selalu
      tersenyumlah untuk hidup ini, karena hidup terlalu singkat untuk ditangisi.)

14. Actually, when you are near her, I'm jealous. But, I remember, 
      I am not anyone.
     (Sebenarnya ketika kamu dekat dengan dia, aku cemburu. Tapi, aku ingat,
    aku bukan siapa-siapa kamu.)

15. When I can not touch you. I choose to love you in silence. 
      (Ketika aku tidak dapat menyentuhmu, Aku memilih mencintaimu dalam diam.

Demikian Ungkapan Hati Seorang Secret Admirer dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia. Mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan. Semoga bermanfaat.

LihatTutupKomentar