Penjelasan Dan Contoh Kalimat Tentang Describing Animals

Describing animals artinya menggambarkan binatang. Perlu disebutkan  physical appearance (penampilan fisik) untuk menggambarkan seekor binatang. Penampilan fisik bisa dilihat dari mata, telinga, mulut, bentuk tubuh, bulu, kaki, tangan dan yang lainnya yang berhubungan dengan fisik binatang yang bisa kita lihat. Untuk menambah kosakata dalam mendeskripsikan binatang berikut adalah contohnya...

1. fur : bulu halus (biasanya pada kucing, anjing, dll)
2. feathers : bulu agak kasar (biasanya pada ayam, bebek, burung, dll)
3. scales : sisik
4. beak : paruh
5. wing : sayap
6. long ear : telinga panjang 
7. colorful : berwarna
8. strong : kuat
9. trunk : belalai
10. big ear : telinga besar
11. spots : totol-totol
12. stripes : garis
13. fins : sirip
14. gill : insang
15. claws : capit
16. hooves : kuku binatang
17. paws : cakar, kaki
18. horn : tanduk (biasanya pada kambing)
19. antler : tanduk (biasanya pada rusa)
20. tusk : gading gajah
21. shell : rumah kerang, cangkang
22. long neck : leher panjang
23. can swim : dapat berenang
24. eat grass : makan rumput
25. eat meat : makan daging

Contoh :
   This is a zebra. It comes from Asia. It looks like a horse.
   It has black and white stripes. It has four feet and long tail.
   It eats grass.

Itulah Penjelasan Dan Contoh Kalimat Tentang Describing Animals. Semoga bermanfaat.

LihatTutupKomentar
Cancel

Berkomentarlah dengan bijak, komentar anda sangat berarti untuk perkembangan blog ini!