Belajar Menghitung Dalam Bahasa Inggris
Menghitung sederhana (counting) dalam bahasa Inggris tidak jauh berbeda dengan bahasa Indonesia. Ada Penambahan, Pengurangan, Perkalian dan Pembagian.
1.
Penambahan (addition)
menggunakan
lambang + (plus, and, added by)
contoh
:
10 + 5 = 15
ten plus
five equals fifteen
atau : ten
and five is fifteen
120 + 250 =
370
one hundred
and twenty plus two hundred and fifty equals three hundred and seventy
Lambang sama
dengan (=) dalam bahasa inggris disebut equals atau is .
Berapa 7 +
1?
What
is seven plus one?
2.
Pengurangan (subtraction)
menggunakan
lambang - (minus, subtracted by)
contoh
:
12 - 8 = 4
twelve minus
eight equals four
200 - 175 =
two hundred
minus one hundred and seventy five equals twenty five
Berapa 16 -
4 = 12
What is
sixteen minus four ?
3. Perkalian
(multiplication)
menggunakan
lambang X (times, multiplied by)
contoh :
4 X 2 = 8
four times
two equals eight
15 X 2 = 30
fifteen
multiplied by two equals thirty
Berapa 7 X 2
?
What is
seven times two?
4. Pembagian
(division)
menggunakan
lambang : (divided by)
12 : 4 = 3
twelve
divided by four equals three
500 : 5 =
100
five hundred
divided by five equals one hundred
Berapa 30 :
3 ?
What is
thirty divided by three ?
Semoga
bermanfaat...
3 Komentar
-
Anonim 16 Oktober 2013 pukul 18.53 membantu sekaleee.... tks :) -
-
Obat Darah Tinggi Herbal Alami Dan Tradisional 16 Maret 2015 pukul 20.32 terima kasih atas informasi yng diberikan...